DPD RI Tolak Penundaan Pemilu 2024, Fachrul Razi: Bertentangan dengan Konstitusi dan Ciderai Demokrasi
Jakarta, Skalainfo.net| Ketua Komite I DPD RI, Fachrul Razi, menyatakan tidak ada senator yang mendukung usul penundaan penyelenggaraan Pemilihan Umum (Pemilu) 2024 hingga saat ini. Ia mengatakan usul penundaan Pemilu…
