Nursanti Monianse, Gabungan Organisasi Wanita (GOW) Baubau Komitmen Kedepankan Nilai-nilai PO-5
Baubau-Sultra, Skalainfo.net| Dalam upaya menjaga nilai-nilai luhur budaya, Gabungan Organisasi Wanita (GOW) Kota Baubau berkomitmen untuk mengedepankan nilai-nilai yang terkandung dalam PO-5. Komitmen ini disampaikan langsung oleh ketua GOW Kota…
